Note: susunya ingat dipanasi terlebih dahulu sebelum di frothing menggunakan Aerolatte ya untuk bs menghasilkan micro foam. 🙂 Minipresso GR Bagi para penggila kopi, biji hitam yang memikat ini sudah merupakan kebutuhan mutlak sehari-hari. Kemanapun mereka pergi rasanya dunia masih terasa tak lengkap tanpa kehadiran kopi. Dan seringkali, yang menjadi penghalangnya adalah repotnya membawa coffee gears, terutama jika harus bertualang ke tempat-tempat sulit, atau bepergian jauh dalam waktu yang cukup lama. Minipresso ini adalah jawaban yang membantu Anda mengatasi masalah itu. Minipresso GR adalah alat pembuat espresso portable. Dengan panjang 175 mm dan berat yang hanya 360 gram, Minipresso akan [More]